logo Kompas.id
Badan Penanggulangan Bencana...
Iklan

Badan Penanggulangan Bencana Aceh Bagikan 15.000 Masker untuk Warga

Menyusul kian pekat kabut asap Badan Penanggulangan Bencana Aceh membagikan 15.000 masker kepada warga di Kota Banda Aceh. Pembagian masker sebagai upaya mencegah dampak buruk paparan asap terhadap warga.

Oleh
ZULKARNAINI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qDGzj-Mr-dp-CM8CsZEdmZr35YE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2Fmasker_1569241686.jpg
KOMPAS/ZULKARNAINI

Tim Badan Penanggulangan Bencana Aceh membagikan masker kepada penggunana jalan di Banda Aceh, Aceh Senin (23/9/2019). Kabut asap mulai menyelimuti Provinsi Aceh. Asap tersebut merupakan kiriman dari hutan dan lahan yang terbakar di Sumatera

BANDA ACEH, KOMPAS – Menyusul kian pekat kabut asap di wilayah Aceh, Badan Penanggulangan Bencana Aceh membagikan 15.000 masker kepada warga di Kota Banda Aceh. Pembagian masker sebagai upaya mencegah dampak buruk paparan asap terhadap warga.

Pembagian masker dipusatkan di Simpang Lima, Kota Banda Aceh, Senin (23/9/2019) sore. Para pengendara yang melewati jalan tersebut diberikan masker. Aksi serupa juga mulai dilakukan oleh pemkab/kota lainnya.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000