logo Kompas.id
Ratusan Pedagang Elektronik...
Iklan

Ratusan Pedagang Elektronik Tetap Bisa Berjualan di Hi-Tech Mall

Pemerintah Kota Surabaya memastikan ratusan pedagang elektronik di Hi-Tech Mall tetap bisa berjualan meskipun kerja sama dengan pengelola, PT Sasana Boga, telah berakhir.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2vH9EIomJxBmRG8OG-es7uRJam8=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FWhatsApp-Image-2019-09-23-at-18.12.07_1569237191.jpeg
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Kepala Dinas Pengelolaan Bangunan dan Tanah Kota Surabaya Maria Ekawati Rahayu, didampingi Kabag Humas Pemkot Surabaya Muhamad Fikser, memberikan keterangan kepada wartawan, Senin (23/9/2019) di Surabaya.

SURABAYA, KOMPAS — Pemerintah Kota Surabaya memastikan ratusan pedagang elektronik di Hi-Tech Mall tetap bisa berjualan di kawasan tersebut meskipun kerja sama dengan pengelola, PT Sasana Boga, telah berakhir. Sebanyak 75 persen bangunan akan kembali difungsikan sebagai pusat perbelanjaan, sedangkan 25 persen dijadikan gedung kesenian.

”Kami membuka kerja sama dengan pihak ketiga untuk mengelola gedung Hi-Tech Mall menjadi pusat perdagangan elektronik,” ujar Kepala Dinas Pengelolaan Bangunan dan Tanah Kota Surabaya Maria Ekawati Rahayu, Senin (23/9/2019), di Surabaya.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000