logo Kompas.id
Korban Khawatir Terjadi...
Iklan

Korban Khawatir Terjadi Tsunami

Oleh
· 3 menit baca

Dua puluh orang meninggal akibat gempa bumi yang berpusat di Pulau Seram. Aktivitas sesar lokal pemicu gempa, Kairatu, belum masuk peta gempa nasional.

https://cdn-assetd.kompas.id/hNNY192Nlggekr9WLJgMbPQyt1U=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FGempa-Ambon_83395498_1569512585.jpg
KOMPAS/FRANSISKUS PATI HERIN

Gempa bermagnitudo 6,8 mengguncang Pulau Ambon dan sekitarnya pada Kamis (26/9/2019) pukul 08.46 WIT. Kendati tidak berpotensi tsunami, gempa membuat ratusan ribu warga di pulau itu panik dan berlarian ke dataran tinggi.

AMBON, KOMPAS Sesaat setelah gempa berkekuatan M 6,5 yang berpusat di Pulau Seram, Maluku, Kamis (26/9/2019) pukul 08.46 WIT, gelombang warga bergerak menuju dataran tinggi di Seram dan Ambon. Hingga malam masih banyak warga bertahan di lapangan terbuka tanpa tenda karena takut ada tsunami.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000