logo Kompas.id
Massa Pengunjuk Rasa di Depan ...
Iklan

Massa Pengunjuk Rasa di Depan Gedung DPR Sudah Terurai

Massa campuran mahasiswa dan pelajar yang berunjuk rasa di depan Gedung DPR/MPR sudah sepenuhnya terurai Senin (30/9/2019) sekitar pukul 19.45.

Oleh
Benediktus Krisna/Aguido Adri/Aditya Diveranta/Ayu Pratiwi/Stefanus Ato/Fransiskus Wisnu
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KzjTfUbvNpu_sdkJPotIyN8HjsQ=/1024x645/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190930DNU06_1569849221.jpg
KOMPAS/DANU KUSWORO

Pengunjuk rasa merangsek ke barikade polisi saat bentrokan dengan polisi di belakang Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (30/9/2019) sore. Sidang Paripurna terakhir masa jabatan 2014-2019 diwarnai bentrokan pengunjuk rasa dan polisi.

JAKARTA, KOMPAS — Massa campuran mahasiswa dan pelajar yang berunjuk rasa di depan Gedung DPR/MPR sudah sepenuhnya terurai Senin (30/9/2019) sekitar pukul 19.45. Massa yang sebelumnya bentrok dengan aparat kepolisian sejak sekitar pukul 16.30 didesak mundur polisi dan mulai terurai di Simpang Semanggi.

Berdasarkan pantauan Kompas, aparat kepolisian mendorong mundur massa dengan menembakkan gas air mata sejak sekitar pukul 17.00. Perlahan massa didesak mundur dari depan Gedung MPR/DPR ke arah Jalan Gatot Subroto.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000