logo Kompas.id
Empat TNI dan Mahasiswi...
Iklan

Empat TNI dan Mahasiswi Ditangkap Sedang Konsumsi Sabu

Aparat Kepolisian Daerah Aceh bersama Polisi Militer Iskandar Muda menangkap 10 orang yang diduga sedang mengonsumsi sabu, Rabu (2/10/2019), di sebuah hotel bintang empat di Banda Aceh.

Oleh
ZULKARNAINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DdenEqSp1_3ahRa6wkjNgGLDJiw=/1024x712/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FIMG-20191004-WA0014_1570173786.jpg
DOK POMDAN ISKANDAR MUDA

Petugas melakukan tes urine terhadap para pelaku yang diduga mengonsumsi sabu yang ditangkap pada Rabu (2/10/2019) di sebuah hotel di Banda Aceh, Aceh.

BANDA ACEH, KOMPAS — Aparat Kepolisian Daerah Aceh bersama Polisi Militer Iskandar Muda menangkap 10 orang yang diduga sedang mengonsumsi sabu, Rabu (2/10/2019), di sebuah hotel bintang empat di Banda Aceh. Para pelaku yang ditangkap adalah 4 prajurit TNI Kodam Iskandar Muda, 4 mahasiswi, dan 2 pekerja swasta.

Komandan Polisi Militer Iskandar Muda Kolonel Cpm Zulkarnain, dihubungi pada Jumat, menuturkan, anggota TNI yang ditangkap atas dugaan mengonsumsi sabu itu kini ditahan di Markas Polisi Militer Kodam di Banda Aceh.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000