logo Kompas.id
Perang Opini soal KPK di Media...
Iklan

Perang Opini soal KPK di Media Sosial Terus Berlanjut

Narasi-narasi negatif di media sosial terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi masih bermunculan. Pertempuran antara pendukung dan penentang revisi UU KPK di level wacana bakal terus berlanjut,

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA P
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QTX_lhOwN8LvFeSjW8FJ4YA7b7g=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FDSC08963.JPG_1566908115.jpeg
KOMPAS/PRADIPTA PANDU

Ilustrasi: Pengguna membuka media sosial Twitter melalui ponselnya.

JAKARTA, KOMPAS – Narasi-narasi negatif di media sosial terkait Komisi Pemberantasan Korupsi masih bermunculan. Pertempuran antara pendukung dan penentang revisi Undang-Undang KPK di level wacana bakal terus berlanjut beriringan dengan progres revisi UU KPK dan penerbitan peraturan pemerintah pengganti UU KPK.

Isu terbaru, mantan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Sudirman Said disebut merancang skenario mengendalikan KPK untuk menguasai jaringan perdagangan minyak di Indonesia. Sasaran lainnya adalah menggalang kekuatan untuk mendikte Presiden Joko Widodo. Sudirman yang dikonfirmasi Kompas, Rabu (9/10/2019) petang, membantah keras narasi-narasi yang diarahkan kepadanya.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000