logo Kompas.id
Waspadai Potensi Bunuh Diri...
Iklan

Waspadai Potensi Bunuh Diri pada Remaja

Oleh
M Zaid Wahyudi / DEONISIA ARLINTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5U5jafXTvIHWGuvI7et8b_CtikU=/1024x796/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F98003027-9B69-4D4A-EA835F3ADB99E1EC-1.jpg
Handining

ilustrasi bunuh diri

JAKARTA, KOMPAS — Bunuh diri adalah persoalan kegawatan medis dan kesehatan mental serius. Bukan hanya penduduk dewasa, bunuh diri juga mudah ditemukan pada remaja. Padahal, mereka adalah aset bangsa untuk mencapai kehidupan yang lebih sejahtera.

Bunuh diri pada remaja adalah sebuah tragedi, kerugian besar bagi bangsa. Berbagai persoalan pemicu stres yang tak mampu mereka hadapi dan lemahnya dukungan keluarga atau lingkungan sekitar membuat remaja mati dalam kesia-siaan.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000