logo Kompas.id
Sander: Indonesia Perlu...
Iklan

Sander: Indonesia Perlu Belajar dan Selesaikan Pekerjaan Rumah

Peningkatan risiko global berdampak pada ekonomi kawasan Asia Timur dan Pasifik, termasuk Indonesia. Bagaimana Lead Country Economist Bank Dunia untuk Indonesia Frederico Gil Sander memandangnya? Berikut wawancaranya.

Oleh
KARINA ISNA IRAWAN
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RQjXRrwpoGcPIMCW273MxG8CqQ8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2Fac2cd48c-48c8-4f5e-ab66-42b00897da05_jpeg.jpg
KOMPAS/KARINA ISNA IRAWAN

Lead Country Economist Bank Dunia untuk Indonesia Frederico Gil Sander (kiri).

Peningkatan risiko global berdampak pada ekonomi negara-negara kawasan Asia Timur dan Pasifik, termasuk Indonesia. Pemerintah berupaya memperkecil dampak tekanan global itu dengan sejumlah kebijakan. Untuk mendalami kondisi dan respons ekonomi Indonesia, Kompas mewawancarai Lead Country Economist Bank Dunia untuk Indonesia Frederico Gil Sander di kantor Bank Dunia di Jakarta, Rabu (9/10/2019). Berikut petikan wawancaranya:

Peringatan Bank Dunia dalam laporan perekonomian kawasan Asia Timur dan Pasifik bertajuk ”Risiko Pelapukan Meningkat” cukup keras. Bagaimana proyeksi perekonomian global terkini?

Editor:
Mukhamad Kurniawan, Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000