logo Kompas.id
Mengantuk dan Hilang Kendali, ...
Iklan

Mengantuk dan Hilang Kendali, Dua Orang Tewas di Tol Bakauheni-Terbanggi Besar

Mobil Honda Jazz yang dikemudikan Fairuz A. Khalid (18), diduga menabrak truk di Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar, Senin (14/10/2019) pukul 03.00. Pengemudi dan rekannya tewas ditempat kejadian.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wzhA8K9z37E4BCP_NjA2gjuoork=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FIMG-20191014-WA0033_1571048291.jpg
FOTO DOKUMENTASI POLRES LAMPUNG SELATAN

Kondisi mobil Honda Jazz yang mengalami kecelakaan di Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar, Senin (14/10/2019) dini hari. Akibatnya, dua orang meninggal dalam insiden kecelakaan tersebut.

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS - Mobil Honda Jazz bernomor polisi BE 845 LU yang dikemudikan Fairuz A. Khalid (18), diduga menabrak truk saat melintas di Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar, Senin (14/10/2019) pukul 03.00. Akibatnya, Fairuz dan temannya M. Rizky Alfana (14) tewas dalam kecelakaan tersebut.

Kepala Satuan Polisi Lalu Lintas Kepolisian Resor Lampung Selatan Ajun Komisaris Kasyfi Mahardika menjelaskan, kecelakaan terjadi di Kilometer 58+200, di Desa Panca Tunggal, Kecamatan Merbau Mataram, Lampung Selatan.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000