logo Kompas.id
AS Apresiasi Komitmen...
Iklan

AS Apresiasi Komitmen Perbaikan Periode Kedua Jokowi

Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia, Joseph R Donovan Jr, mengapresiasi komitmen perbaikan iklim investasi di periode kedua Presiden Joko Widodo. Ada sejumlah hal yang dinilai jadi hambatan investasi di Indonesia.

Oleh
Mukhamad Kurniawan
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/f29yJlYGDAMwfnXMxr6hhIBAvQI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20191120mkna_1574218636.jpg
KOMPAS/MUKHAMAD KURNIAWAN

Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Joseph R Donovan Jr memberikan keterangan di Jakarta, Selasa (19/11/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Joseph R Donovan Jr mengapresiasi komitmen perbaikan iklim investasi di periode kedua Presiden Joko Widodo. Selama ini ada sejumlah hal yang dinilai menghambat masuknya investasi ke Indonesia.

Hambatan itu, kata Donovan di Jakarta, Selasa (19/11/2019) sore, adalah regulasi yang berubah-ubah atau tidak dilaksanakan dengan baik. Keluhan itu disampaikan perusahaan asal Amerika Serikat yang telah berinvestasi dan berbisnis di Indonesia maupun yang akan berinvestasi di Indonesia.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000