logo Kompas.id
Kecanduan Gawai Punya Dampak...
Iklan

Kecanduan Gawai Punya Dampak Serius

Sebanyak 23,3 persen anak muda di sejumlah negara bergantung pada gawai sehingga berperilaku seperti kecanduan. Padahal, kebergantungan tinggi pada gawai meningkatkan risiko stres, cemas, sulit tidur, hingga bunuh diri.

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GYP1wm94FUo02bWN6T_k3P8Rv04=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190414_GANGGUAN-JIWA_C_web_1555235738.jpg
Kompas/AGUS SUSANTO

Orang dengan gangguan jiwa akibat kecanduan gawai berada dalam perawatan di panti rehabilitasi disabilitas mental Yayasan Jamrud Biru, Jalan Mustikasari Gang Asem Sari II RT 03/04 Kelurahan Mustikasari, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (14/4/2019).

Tekanan hidup yang tinggi pada masyarakat urban terkadang memicu stres dan mengganggu kesehatan jiwa. Stigma masyarakat terhadap orang dengan gangguan jiwa menghambat akses pada layanan kesehatan jiwa. Padahal, dengan perawatan tepat, orang dengan gangguan jiwa bisa beraktivitas seperti biasa.

Sebanyak 23,3 persen anak muda di sejumlah negara sangat bergantung pada gawai sehingga berperilaku seperti kecanduan. Padahal, kebergantungan tinggi pada gawai bisa meningkatkan risiko stres, cemas, depresi, sulit tidur, terganggunya prestasi akademik, hingga bunuh diri.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000