logo Kompas.id
Saran untuk Pemerintah
Iklan

Saran untuk Pemerintah

Perusahaan peminjaman uang secara daring mulai disusupi kejahatan. Salah satunya dengan mencuri foto KTP dan foto pemilik KTP dari media sosial. Foto-foto curian dipakai untuk meminjam uang daring.

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xwkdqV5Wfs0ZtsZYvbwyznmVicc=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2Falternatif-1_1565153380_1575463845.jpg

Pemerintah perlu mengawasi perusahaan yang meminjamkan uang secara daring. Di bidang ini mulai muncul bentuk kejahatan baru. Salah satunya dengan mencuri foto KTP dan foto pemilik KTP dari media sosial. Foto-foto curian tersebut dipakai meminjam uang daring.

Yang ditagih adalah orang yang fotonya dicuri. Kami berharap pemerintah tidak hanya mengawasi dan menindak tegas perusahaan yang ceroboh, yang tidak mampu mendeteksi peminjam uang dengan identitas palsu, tetapi juga melindungi korban yang dicuri identitasnya dan menghukum para pencurinya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000