logo Kompas.id
Kucing-kucingan dengan Ketua...
Iklan

Kucing-kucingan dengan Ketua KPK 2019-2023 Firli Bahuri

Tak mudah bagi wartawan untuk bisa mewawancarai Ketua KPK periode 2019-2023 Firli Bahuri. Gaya Firli yang cenderung menghindari wartawan hendaknya diubah setelah dilantik sebagai Ketua KPK, 21 Desember mendatang.

Oleh
SHARON PATRICIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MEZaBexwqsQw2--I3dR6vSm8vUc=/1024x733/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F83b61e4e-9416-463e-9d97-60b051a14438_jpg.jpg
KOMPAS/SHARON PATRICIA

Pimpinan KPK periode 2019-2023, (dari kiri) Alexander Marwata, Firli Bahuri, Nawawi Pomolango, dan Lili Pintauli Siregar, saat menghadiri pembukaan peringatan Hari Antikorupsi Sedunia 2019, di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, Senin (9/12/2019).

”Nanti setelah acara, ya (doorstop atau wawancara cegat),” ujar Ketua KPK periode 2019-2023 Firli Bahuri sesaat setelah pembukaan Hari Antikorupsi Sedunia 2019, Senin (9/12/2019).

Permintaan wawancara sejenak saja itu ditolak oleh Firli. Meski demikian, dia mengulurkan tangan kepada para wartawan untuk bersalaman. Tak hanya itu, dia meluangkan waktu untuk berswafoto dengan wartawan.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000