logo Kompas.id
2019, Tahun Penuh Cuitan...
Iklan

2019, Tahun Penuh Cuitan ”Receh” di Twitter

Sepanjang 2019, sejumlah orang beramai-ramai kembali ke Twitter setelah akunnya tidak aktif selama beberapa waktu. Selama tahun ini pula, cuitan di Twitter diwarnai dengan banyolan dan sarkasme yang kerap disebut receh.

Oleh
Sekar Gandhawangi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KcMHCngbCrrssfWFHwfiHxPBt7c=/1024x637/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FCUBA-TWITTER_82967421_1568993654.jpg
REUTERS/KACPER PEMPEL

Dalam file foto yang diambil pada 27 September 2013 tampak siluet orang sedang memegang telepon seluler dengan latar belakang logo Twitter

JAKARTA, KOMPAS — Pemilik akun Twitter kerap diasosiasikan sebagai pengguna sosial media yang unik. Mereka kocak dengan banyolan-banyolan yang mengocok perut, tetapi juga ”sadis” dengan sarkasme yang tidak tanggung-tanggung. Ragam karakter tersebut biasanya dirangkum dalam satu kata: ”receh”.

Kata receh yang dimaksud tidak harfiah. Dalam jagad Twitter, receh merupakan ungkapan terhadap hal yang remeh-temeh. Kelakar jayus dan curhatan tak berarti pun juga dikatai receh oleh warganet.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000