logo Kompas.id
Anak Balita Tewas Terseret...
Iklan

Anak Balita Tewas Terseret Banjir di Dharmasraya

Setidaknya tujuh kecamatan di Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat, terendam banjir akibat meluapnya Sungai Batanghari, Jumat (13/12/2019). Satu anak balita meninggal dan ratusan keluarga terpaksa mengungsi.

Oleh
YOLA SASTRA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ouwQO2wIEq6K5PKOy2_pvwwm06A=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F78056235_612367632904322_1971941990945783808_n_1576262240.jpg
DOKUMENTASI HUMAS PEMKAB DHARMASRAYA

Warga menyelamatkan barang-barang dari banjir di Kecamatan Pulau Punjung, Dharmasraya, Sumatera Barat, Jumat (14/12/2019). Curah hujan tinggi dan air kiriman dari Solok Selatan, kabupaten tetangga, memicu meluapnya Sungai Batanghari di Dharmasraya.

PADANG, KOMPAS — Setidaknya tujuh kecamatan di Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat, terendam banjir akibat meluapnya Sungai Batanghari, Jumat (13/12/2019). Satu anak balita meninggal dan ratusan keluarga terpaksa mengungsi akibat kejadian ini.

Kepala Pelaksana BPBD Dharmasraya Edison mengatakan, pada Jumat malam, banjir di sejumlah titik ke arah hulu mulai surut. Namun, di kawasan arah ke hilir, air justru naik, seperti di Sitiung. Ratusan keluarga terpaksa mengungsi, baik di posko yang disediakan pemkab maupun secara mandiri.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000