logo Kompas.id
Drainase Tak Optimal, Sejumlah...
Iklan

Drainase Tak Optimal, Sejumlah Wilayah Palangkaraya Direndam Banjir

Hujan tanpa henti berintensitas tinggi menyebabkan Kota Palangkaraya dilanda banjir di beberapa wilayah.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fvj8OrP12HkZKfh6jdUjm-tVHNY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2Fb1d7a6f4-1596-4c8c-a8db-bea8f6c8fcfa_jpg.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Warga melintas di jalan yang tergenang air karena drainase yang tak berfungsi optimal di Jalan Temanggung Tilung, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Minggu (5/1/2020). Beberapa rumah di pinggir jalan tersebut juga terendam.

PALANGKARAYA, KOMPAS – Hujan tanpa henti berintensitas tinggi menyebabkan Kota Palangkaraya dilanda banjir di beberapa wilayah. Derasnya arus air di saluran irigasi juga sebabkan dua jembatan rusak dan retak. Kedua jembatan itu pun ditutup sementara hingga perbaikan selesai.

Hujan melanda Kota Palangkaraya dan sekitar sejak Sabtu (4/1/2020) malam hingga Minggu (5/1/2020) siang tanpa henti. Hujan dengan intensitas tinggi juga terjadi lagi pada Minggu sore sekitar pukul 16.00 WIB.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000