logo Kompas.id
Demokrat Kembali Tambah Bukti ...
Iklan

Demokrat Kembali Tambah Bukti untuk Pemakzulan Trump

DPR AS menambah bukti baru untuk tuduhan pemakzulan Presiden AS Donald Trump. Hal itu menunjukkan upaya DPR, terutama dari Demokrat, untuk lebih jauh memperkuat kasus mereka sebelum sidang di Senat.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rcE3tb-Rb4VCVX5Ruf6u82sPP_s=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FAPTOPIX-Trump-US-Iran_86262911_1578584175.jpg
AP PHOTO/EVAN VUCCI

Presiden Amerika Serikat Donald Trump, didampingi Wakil Presiden Mike Pence dan sejumlah pejabat lainnya, Rabu (8/1/2020), berpidato dari Gedung Putih untuk warga AS mengenai serangan rudal balistik yang diluncurkan Iran terhadap pangkalan udara Irak yang menampung pasukan AS. Serangan itu disebutkan tidak menimbulkan korban jiwa.

WASHINGTON, RABU — Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat menambah bukti baru untuk tuduhan pemakzulan Presiden AS Donald Trump. Bukti baru itu adalah rekaman telepon dan dokumen yang disediakan Lev Parnas, pengusaha asal Florida.

Parnas adalah rekan pengacara pribadi Trump, Rudy Giuliani. Ia membantu Giuliani menyelidiki Joe Biden, bakal calon presiden dari Demokrat.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000