logo Kompas.id
Penanganan Antraks Harus...
Iklan

Penanganan Antraks Harus Menyeluruh

Penanganan kasus antraks perlu dilakukan menyeluruh. Tidak hanya memastikan agar bakteri tidak terpapar kepada manusia, tetapi juga membatasi peredaran ternak agar penyakit tidak menyebar luas.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/oBi5HstULnhij1gn8yqXyL_rFKw=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2Fkompas_tark_22196857_126_0.jpeg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Ilustrasi pemeriksaan kesehatan ternak

YOGYAKARTA, KOMPAS - Bakteri antraks dilaporkan kembali muncul di Kabupaten Gunung Kidul, DI Yogyakarta. Penanganan kasus itu perlu dilakukan menyeluruh. Tidak hanya memastikan agar bakteri tidak terpapar kepada manusia, tetapi juga membatasi peredaran ternak agar penyakit tidak menyebar luas.

“Harus dipastikan upaya penanggulangan antraks di Kabupaten Gunung Kidul dilakukan secara komprehensif. Bukan hanya dari aspek kesehatan manusia, tetapi juga tentang kesehatan hewan dalam artian yang utuh,” kata Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Anung Sugihantono, di Rumah Dinas Bupati Gunung Kidul, DIY, Jumat (17/1/2020).

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000