logo Kompas.id
Hewan Juga Butuh Aman dan...
Iklan

Hewan Juga Butuh Aman dan Sejahtera

Saat terjadi bencana, tidak hanya manusia yang butuh pertolongan, hewan pun butuh rasa aman.

Oleh
Soelastri Soekirno
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/okN0tJz8M1umP7bhchvMAe-1wUg=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F20200121TRI01_1579599707.jpg
KOMPAS/SOELASTRI SOEKIRNO

Pengurus dan relawan komunitas Animal Defenders Indonesia, Sabtu (18/1/2020) malam mengadakan pertemuan di Depok, Jawa Barat. Komunitas itu bergerak di bidang penyelamatan hewan baik dalam situasi bencana maupun normal.

Hewan tidak punya akal budi sehingga lebih membutuhkan bantuan dari manusia. Prinsip inilah yang dipegang teguh oleh para penyayang binatang.

Saat banjir besar melanda Jakarta, Bekasi, dan Tangerang awal 2020, para penyayang binatang tanpa dikomando bergerak menyelamatkan hewan yang terhanyut. Mereka segera bergerak dan beraksi tanpa menghiraukan air banjir yang kotor, hari sudah malam, dan bahaya lain, misalnya bertemu ular atau binatang berbisa lain. Rasa jijik, takut, dan dingin tak mereka hiraukan demi keselamatan hewan yang bahkan bukan peliharaan mereka.

Editor:
arcanaputu
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000