logo Kompas.id
400 Keluarga di Tolitoli...
Iklan

400 Keluarga di Tolitoli Kehilangan Rumah, Satu Orang Tewas

Kebakaran melanda kompleks permukiman padat di Kelurahan Sidoarjo, Kecamatan Baolan, Kabupaten Tolitoli, Sulawesi Tengah, Minggu (2/2/2020) malam. Kebakaran menghanguskan 385 rumah dari 400 keluarga. Satu warga tewas.

Oleh
VIDELIS JEMALI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/eoxDTBfibn2t-HWgbzQLCFzvZtI=/1024x486/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2Fccc21353-36c4-44f3-886d-3e01b6a62773_jpg.jpg
HUMAS POLDA SULTENG

Api tampak membakar rumah-rumah di kompleks permukiman padat di Keurahan Sidoarjo, Kecamatan Baolan, Kabupaten Tolitoli, Minggu (2/2/2020). Satu orang tewas dan ebanyak 385 rumah hangus terbakar.

TOLITOLI, KOMPAS - Kebakaran melanda kompleks permukiman padat di Kelurahan Sidoarjo, Kecamatan Baolan, Kabupaten Tolitoli, Sulawesi Tengah, Minggu (2/2/2020) malam. Kebakaran menghanguskan 385 rumah dari 400 keluarga. Satu warga meninggal karena kebakaran tersebut.

Kebakaran terjadi Minggu pukul 22.30 Wita saat sebagian warga sedang tidur. Api cukup cepat merambat karena kebanyakan rumah di lokasi tersebut terbuat dari kayu. "Kami masih menyelidiki penyebab kebakaran," kata Kepala Kepolisian Resor Tolitoli Ajun Komisaris Besar Hendro Purwoko di Tolitoli, Kabupaten Tolitoli, Sulteng, Senin (3/2/2020) saat dihubungi dari Palu, Sulteng.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000