logo Kompas.id
Swasta Berpeluang Bantu...
Iklan

Swasta Berpeluang Bantu Pengembangan Balkondes dan Desa Wisata

Tahun ini, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah membuka peluang bagi pihak swasta untuk terlibat, membantu revitalisasi balai ekonomi desa (balkondes) di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_ZLx6GNYScS4rARWY6Be4KuBSv0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F20191128egiA-sinung_1580988212.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata Jawa Tengah Sinung Nugroho Rachmadi

MAGELANG, KOMPAS - Tahun ini, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah membuka peluang bagi pihak swasta untuk terlibat, membantu revitalisasi balai ekonomi desa (balkondes) di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang dan pengembangan desa-desa wisata di provinsi ini. Keterlibatan pihak ketiga dalam upaya pengembangan ini sangat dibutuhkan karena dua jenis destinasi wisata tersebut memiliki banyak kekurangan.

“Karena sudah terbiasa melakukan pendekatan dan strategi bisnis, maka kami harapkan swasta dapat membantu melakukan terobosan demi pengembangan layanan dan bisnis pariwisata di balkondes dan desa wisata,” ujar Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata Jawa Tengah, Sinung Nugroho Rachmadi, saat ditemui, Kamis (6/2/2020).

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000