logo Kompas.id
Aliran Energi Kreatif ”Kota...
Iklan

Aliran Energi Kreatif ”Kota Sungai”

Lewat program wirausaha baru, pemkot terus mendorong pengembangan ekonomi kreatif dan UMKM. Berbagai potensi yang ada terus dieksplorasi. Fekrab menjadi wadah untuk mengolaborasikan ide-ide kreatif.

Oleh
Jumarto Yulianus
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sLVOmEuaI1cdTm4ykwoe1UyqLAk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2FGeliat-Kota-Banjarmasin_87098431_1581093506.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Warga berbelanja di Pasar Terapung Kuin Alalak, Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Minggu (2/2/2020). Pemerintah Kecamatan Banjarmasin Utara mencoba merevitalisasi pasar terapung tersebut dengan mengumpulkan para pedagang di satu dermaga.

Berbagai komunitas kreatif di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, mulai bergerak menularkan energi kreatif. Ide-ide pembangunan Kota Sungai berbasis sektor kreatif lahir melalui kolaborasi Forum Ekonomi Kreatif Banjarmasin. Di ruangan lantai 3 Gedung Menara Pandang, Banjarmasin, Selasa (4/2/2020), beberapa orang asyik mendiskusikan sesuatu.

Sebagian lagi tampak serius menatap layar komputer yang terkoneksi dengan internet. ”Ini ruang publik yang dikelola pemerintah dan komunitas,” ujar Ketua Harian Forum Ekonomi Kreatif Banjarmasin (Fekrab) Rasyid Ridha. Pada pertengahan 2019, ruangan lantai 3 Gedung Menara Pandang diresmikan sebagai Banjarmasin Plaza Smart City.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000