logo Kompas.id
Tahun 2020, Ribuan Batu Tangga...
Iklan

Tahun 2020, Ribuan Batu Tangga Candi Borobudur Dilapisi Kayu Jati

Kayu jati dipilih melapisi batuan tangga candi karena lentur dan kuat. Pelapisan untuk mengurangi laju keausan permukaan batu, sekaligus demi keamanan pengunjung.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UkzeTRweuPXZyX95QxO6181ZcjE=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F20200209egiE-aus.jpg_1581250186.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Tangga Candi Borobudur didera keausan yang mempercepat kerusakan sekaligus membahayakan pengunjung. Keausan dipicu gesekan dan pijakan ribuan pasang kaki pengunjung setiap harinya.

MAGELANG, KOMPAS - Ribuan batu di tangga naik maupun turun pengunjung Candi Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, tahun ini akan dilapisi kayu jati. Itu untuk meminimalisir tingkat keausan batuan candi, yang saat ini sudah masuk kategori kritis.

Batu-batu yang tergerus  pada akhirnya menyebabkan permukaan batuan berubah bentuk, licin, dan membahayakan pengunjung. Saat ini saja, batu-batu  itu tampak cekung dan ambles. Minggu (9/2/2020), kondisi batuan yang tidak lagi rata dan kasar membuat pengunjung terpeleset saat menuruni tangga candi.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000