logo Kompas.id
Lansia Jakarta Menanti...
Iklan

Lansia Jakarta Menanti Sejahtera

Hidup tanpa penghasilan tetap membuat sejumlah lansia di Jakarta menggantungkan hidup kepada keluarga. Bantuan sosial dari pemerintah juga diandalkan, terutama oleh mereka yang secara fisik tidak bisa bekerja lagi.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uINlR_Y9_P9zTNJuMoud9q9fJys=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2Fb890924d-f991-481a-ba75-4a3dae559c3f_jpg.jpg
KOMPAS/FAJAR RAMADHAN

Tutik, warga RT 002 RW 006 Kampung Kalimati, Kelurahan Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat.

Selasa (11/2/2020) siang, pasangan Tutik (61) dan Karto (65) berbaring lemah di ruang tamu rumahnya. Ruangan berukuran 4 x 5 meter tersebut juga sekaligus menjadi kamar, ruang tamu, bahkan dapur bagi mereka. Keduanya tinggal di RT 002 RW 006 Kampung Kalimati, Kelurahan Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat.

Siang itu Tutik memamerkan bekas jarum suntik di lengan kanannya. Ia baru pulang dari Rumah Sakit Sumber Waras, Jakarta Barat, untuk mengecek kadar gula dan ginjal. Hal itu rutin ia lakukan setiap bulan karena penyakit diabetes yang dideritanya sejak lima tahun ini.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000