logo Kompas.id
Pemerintah Siapkan Piala...
Iklan

Pemerintah Siapkan Piala Dunia Bola Basket 2023

Untuk persiapan penyelenggaraan Piala Dunia Bola Basket 2023 di Jakarta. Salah satu proyek besarnya yang disiapkan adalah pembangunan ”venue” berupa gedung berkapasitas 15.000-20.000 orang.

Oleh
FX LAKSANA AS
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_st4W62Ynkj6zJOdL4chFrH3I1o=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190117dri1_1547728556.jpg
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Pemain timnas basket Indonesia proyeksi Piala Dunia FIBA 2023, Kelvin Sanjaya (pegang bola), dikawal rekannnya, William Rivaldi Kosasih, saat latihan di Jakarta, Kamis (17/1/2019). PB Perbasi merekrut 23 pebasket berusia 18-23 tahun terbaik dari seluruh Indonesia dan mulai berlatih di Jakarta pada 15 Januari lalu. Mereka direkrut untuk dipersiapkan sebagai fondasi timnas basket Indonesia di ajang Piala Dunia Basket 2023. Walaupun menjadi tuan rumah Piala Dunia Basket 2023, Indonesia tidak mendapatkan hak istimewa langsung lolos ke kejuaraan itu. Sebab, kualitas timnas Indonesia dinilai masih rendah. Untuk itu, Indonesia diberi syarat, jika ingin tampil di kejuaraan itu, membentuk timnas sedini mungkin dan lolos delapan besar Piala Asia Basket 2021.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah mulai menyiapkan penyelenggaraan Piala Dunia Bola Basket FIBA 2023 di Jakarta. Salah satu proyek besarnya yang disiapkan adalah pembangunan venue berupa gedung berkapasitas 15.000-20.000 orang.

Hal itu diungkapkan Presiden Joko Widodo saat memimpin rapat persiapan penyelenggaraan Piala Dunia Bola Basket FIBA 2023 di Kantor Presiden, Kompleks Istana, Jakarta, Selasa (18/02/2020). Hadir antara lain Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara, dan Ketua Umum Komite Olimpiade Nasional Raja Sapta Oktohari.

Editor:
suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000