logo Kompas.id
Dewi Gita: Tak Luntur
Iklan

Dewi Gita: Tak Luntur

Buah memang tak jatuh jauh dari pohonnya. Itulah yang dialami Dewi Gita (49) ketika melihat anak semata wayangnya, Naja Dewi Maulana (18), mulai menyelipkan nada-nada pentatonis atau sedikit berlanggam saat menyanyi.

Oleh
Riana A Ibrahim
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xCrT7rh1ntj40inpqkW17KFOXsk=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2FArmand-Maulana-dan-Dewi-Gita_87515894_1582393046.jpg
KOMPAS/STEFANUS OSA TRIYATNA (OSA) 21-11-2018

Dewi Gita

Buah memang tidak pernah jatuh jauh dari pohonnya. Itulah yang dialami Dewi Gita (49) ketika melihat anak semata wayangnya, Naja Dewi Maulana (18), mulai menyelipkan nada-nada pentatonis atau sedikit berlanggam saat menyanyi. Padahal, Dewi tak mengajarkan secara langsung kepada putrinya untuk bernyanyi demikian.

”Saya juga kaget. Belum lama ini masuk ke studio rekaman dan dia menyanyi. Tiba-tiba di tengah lagu, ada nada yang enggak biasa dinyanyiin. Padahal, enggak saya ajarin, tapi mungkin karena tiap hari dia dengar ibunya latihan di rumah. Karena, kan, ngelanggam itu harus diasah terus, jadi dia selalu dengar, entah saya hanya humming atau keras,” ujar Dewi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000