logo Kompas.id
Warga DKI soal Covid-19 Bisa...
Iklan

Warga DKI soal Covid-19 Bisa Hubungi Dinas Kesehatan dan ”Call Center” 112/119

Tim tanggap Covid-19 DKI Jakarta dibentuk. Bagi warga DKI yang memerlukan info lebih lanjut terkait Covid-19 bisa menghubungi ”call center” Dinas Kesehatan Provinsi DKI di nomor 081388376955 dan ”call center” 112/119.

Oleh
Helena F Nababan/Laraswati Ariadne Anwar
· 2 menit baca
https://kompas.id/wp-content/uploads/2020/03/20200302-NSW-Penyebaran-COVID-19-rev-mumed_1583140309.gif

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membentuk tim tanggap Covid-19 untuk menyikapi perkembangan global terkait penyebaran Covid-19.

Widyastuti, Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta, dalam rilis tertulis, Senin (2/3/2020), menjelaskan, Tim Tanggap Covid-19 itu berfungsi sebagai pusat kendali upaya pencegahan, pengendalian, dan penanggulangan risiko penularan Covid-19 yang disebabkan oleh infeksi virus SARS-Corona Virus 2 (SARS-CoV2).

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000