logo Kompas.id
Rossi: Ini Kabar yang Sangat...
Iklan

Rossi: Ini Kabar yang Sangat Buruk

Sejumlah pebalap MotoGP kecewa dengan penundaan seri pertama di Qatar yang mereka persiapkan secara maksimal. Namun, mereka menyadari keselamatan lebih penting menyusul situasi kritis akibat merebaknya virus korona.

Oleh
Agung Setyahadi
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fbBMYNn78z9MH1jmuDG2pyE9Mts=/1024x601/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2Fcorona03_1583164572.jpg
AFP/LILLIAN SUWANRUMPHA

Penampakan Sirkuit Internasional Chang di Buriram, Thailand, pada Mei 2017. Balapan MotoGP di sirkuit tersebut untuk musim 2020 ini ditunda hingga batas waktu belum ditentukan menyusul wabah virus korona baru alias Covid-19.

LESMO, SENIN ­— Para pebalap MotoGP harus menanti lebih lama,yaitu hingga 5 April mendatang, untuk menjalani balapan pertama musim 2020. Ini situasi yang sangat memengaruhi aspek psikologis mengingat semua pebalap telah menantikan balapan pembuka yang semestinya berlangsung pada 8 Maret di Qatar.

Menyusul situasi darurat global akibat wabah virus korona baru (Covid-19), seri pembuka MotoGP 2020 di Qatar itu telah dibatalkan. Adapun seri kedua di Thailand, yang awalnya berlangsung pada 22 Maret, ditunda hingga waktu yang belum ditentukan.

Editor:
Yulvianus Harjono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000