logo Kompas.id
Mereka Tak Perlu Mengenal...
Iklan

Mereka Tak Perlu Mengenal Istilah “Bintang Lima” agar Tetap Laris

Tanpa mendapatkan penilaian bintang lima atau penilaian tertinggi di aplikasi layanan pesan antar, masih banyak pelaku usaha kuliner yang tetap mendapatkan tempat di hati masyarakat.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/f84-c15Cvn5QdRxYfjSfCcPCjk0=/1024x585/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F187f6c9c-db74-482c-bae4-b437823e0297_jpg.jpg
KOMPAS/FAJAR RAMADHAN

Didi Suwardi (46) saat menumbuk bumbu gado-gado di atas cobek gerobaknya, Rabu (4/3/2020).

Rutinitas kantor yang menyita waktu dan hasrat ”mager” atau malas gerak saat hari libur membuat layanan pesan antar makanan kini kian digandrungi masyarakat. Bagi sebagian besar penjual, hal ini jelas menjadi peluang. Akan tetapi, bukan berarti para pelaku usaha kuliner yang tak tergoda layanan tersebut tak mampu eksis.

Rabu (4/3/2020) pukul 10.00, di bawah terpal gerobak miliknya, Didi Suwardi (46) sudah mulai menumbuk-numbuk bumbu gado-gado di atas cobek. Ia baru mendapatkan kurang dari 10 pesanan pagi itu. Namun, bumbu yang ia tumbuk sudah terlihat menggunung.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000