logo Kompas.id
Target Ekspor Tak Dikoreksi
Iklan

Target Ekspor Tak Dikoreksi

Kendati kondisi perekonomian global sedang diliputi ketidakpastian, pemerintah tetap optimistis target perdagangan bisa tercapai.

Oleh
Agnes Theodora
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cMNpexwOlJmMyxZcFxrHRJdkcuM=/1024x757/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F20200304-ANU-pertumbuhan-ekonomi-mumed_1583339523.jpg

JAKARTA, KOMPAS--Di tengah ketidakpastian perekonomian global akibat merebaknya wabah virus korona jenis baru atau Covid-19, pemerintah tetap optimistis kinerja ekspor meningkat. Kementerian Perdagangan tidak merevisi target ekspor tahun ini meskipun pasokan bahan baku produksi yang diimpor mulai tersendat dan pasar ekspor sulit dicari.

Mengacu pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024, pemerintah menargetkan ekspor nonmigas tumbuh 5,2-9,8 persen. Surplus neraca perdagangan ditargetkan tumbuh bertahap dari 300 juta dollar AS pada 2020 menjadi 15 miliar dollar AS pada 2024.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000