logo Kompas.id
Investasi Saham Dapat Menjadi ...
Iklan

Investasi Saham Dapat Menjadi Pilihan, tetapi Bukan untuk ”Trading”

Indeks Harga Saham Gabungan yang masih volatil dinilai berpotensi terjadi hingga awal kuartal II-2020. Jika ingin berinvestasi saham, Anda dapat mencobanya saat ini, tetapi perlu diingat bukan untuk diperjualbelikan.

Oleh
SHARON PATRICIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/12OQbhi8Cmt1hL3TiDmMDmnOp6U=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2Fantarafoto-ihsg-ditutup-melemah-02032020-gp-1_1583152346.jpg
ANTARA FOTO/GALIH PRADIPTA

Karyawan melintas di dekat layar pergerakan saham di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (2/3/2019).

Virus korona jenis baru penyebab coronavirus disease 2019 atau Covid-19 terus merebak di sejumlah negara. Mewabahnya Covid-19 juga turut berdampak pada perdagangan secara global.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia yang dikutip pada Sabtu (7/3/2020), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dalam sepekan sempat menguat, tetapi kembali melemah. Pada Jumat (6/3/2020), IHSG kembali terkoreksi 2,48 persen dari 5.638,13 saat dibuka menjadi 5.498,54 saat penutupan.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000