logo Kompas.id
Sebaran Penularan Covid-19...
Iklan

Sebaran Penularan Covid-19 Meluas di 8 Provinsi

Penularan penyakit Covid-19 semakin meluas di seluruh wilayah Indonesia. Karena itu, antisipasi penularan virus korona baru yang menyebabkan wabah tersebut dituntut lebih cepat dan drastis.

Oleh
Deonisia Arlinta
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KaV4JW4b6QseCv9OgBrPem1AULw=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2Fc992af16-3fa9-40f0-99b7-04f35347b00e_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Spanduk pemberitahuan perihal ditutupnya Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta, terpampang di gerbang utama, Sabtu (14/3/2020). Destinasi wisata dan tempat hiburan yang dikelola Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, seperti Ancol, Monas, Ragunan, dan museum, ditutup selama dua minggu ke depan terkait merebaknya Covid-19. Hari bebas kendaraan bermotor juga ditiadakan selama dua minggu ke depan.

JAKARTA, KOMPAS — Penularan Covid-19 semakin meluas di seluruh wilayah Indonesia. Setidaknya sudah delapan provinsi yang ditemukan dengan kasus positif penyakit akibat virus korona baru itu.

Juru bicara pemerintah untuk penanganan Covid-19, Achmad Yurianto, mengatakan, berdasarkan hasil pelacakan kontak dari kasus positif Covid-19, penularan dari penyakit tersebut semakin luas. Untuk itu, pelacakan tersebut harus diperkuat dengan melibatkan seluruh sumber daya di seluruh Tanah Air.

Editor:
ilhamkhoiri
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000