logo Kompas.id
Perancis Berlakukan Pembatasan
Iklan

Perancis Berlakukan Pembatasan

Untuk menangkal laju penyebaran Covid-19, Pemerintah Perancis memberlakukan pembatasan di ibu kota Paris. Langkah itu menyusul langkah Italia dan Spanyol yang terlebih dulu memberlakukan pembatasan.

Oleh
B Josie Susilo Hardianto
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/tvJSlUgE8WB7j3ltncIw_zuk-j0=/1024x681/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FTOPSHOT-FRANCE-HEALTH-VIRUS_88217155_1584467478.jpg
AFP/JEFF PACHOUD

Sebuah foto memperlihatkan sebuah jembatan yang sepi di Lyon, Perancis, Selasa (17/3/2020), ketika pembatasan ketat diberlakukan di Perancis untuk menghentikan penyebaran Covid-19, yang disebabkan virus korona.

PARIS, SELASA — Dunia terus berupaya keras melawan laju penyebaran virus SARS-CoV-2 yang memicu Covid-19. Langkah-langkah pembatasan secara ketat diambil sejumlah pemerintah untuk menghentikan penyebaran penyakit tersebut.

Salah satu negara yang mengambil langkah drastis adalah Perancis. Sejak Selasa (17/3/2020), pemerintah telah melakukan pembatasan. Warga hanya diizinkan keluar rumah untuk membeli bahan makanan, pergi bekerja, atau berobat.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000