logo Kompas.id
Investor China Alirkan Bantuan
Iklan

Investor China Alirkan Bantuan

Bantuan alat-alat kesehatan mengalir dari investor asal China di Indonesia. Komitmen pemerintah diperlukan agar seluruh bantuan dari luar negeri untuk tujuan kemanusiaan tepat sasaran.

Oleh
BM Lukita Grahadyarini
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/SoH6fjQw93SxECDCTpaSKNCQIAg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F20200323_ENGLISH-APD_A_web_1584972172.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Petugas mengambil kotak berisi alat pelindung diri (APD) untuk tenaga kesehatan di Balai Kota Jakarta, Senin (23/3/2020). Sebanyak 40.000 APD tambahan bagi tenaga kesehatan yang menangani Covid-19 dibagikan Gugus Tugas Nasional Percepatan Penanganan Covid-19 melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta. Bantuan APD itu diharapkan dapat meningkatkan perlindungan diri bagi para tenaga medis yang berada di gugus depan penanganan Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS — Sejumlah investor asal China mendatangkan bantuan alat kesehatan untuk penanganan Covid-19 di Indonesia. Bantuan 40 ton itu tiba dalam dua tahap.

Bantuan tahap pertama tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, pada Jumat (27/3/2020) pukul 01.40. Pasokan alat medis sebanyak 20 ton itu antara lain berupa alat tes Covid-19, alat tes usap, masker N95, masker bedah, serta alat pelindung diri (APD) seperti baju, kacamata, dan sarung tangan.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000