logo Kompas.id
Satu Pasien Lagi Terkonfirmasi...
Iklan

Satu Pasien Lagi Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Palu

Pasien positif Covid-19 di Palu, Sulawesi Tengah, bertambah satu. Dengan demikian, ada dua pasien positif Covid-19 di daerah itu. Keduanya dalam kondisi baik.

Oleh
VIDELIS JEMALI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ATZK8ENO5H8NvXunYvdrHfRY3Ao=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F5de4f7e0-4c2b-43cc-ab54-bdadb366d405_jpg.jpg
KOMPAS/KORNELIS KEWA AMA

Petugas medis dan paramedis se-NTT akan mengikuti simulasi pada Jumat-Sabtu, 27-28 Maret 2020, di rumah sakit rujukan RSUD WZ Yohannes, Kupang, tentang tata cara menangani pasien Covid-19 agar sebisa mungkin bisa terhindar dari virus itu, sekaligus berjuang bisa menyembuhkan pasien.

PALU, KOMPAS — Satu lagi pasien dalam pengawasan terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Palu, Sulawesi Tengah. Kondisi kesehatan pasien tersebut baik. Dengan demikian, total ada dua kasus terkonfirmasi di Palu.

Sekretaris Daerah Provinsi Sulteng yang juga Ketua Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Hidayat Lamakarate mengonfirmasi tambahan satu pasien yang positif Covid-19 tersebut. ”Betul. Kami lagi mengecek riwayat dan alamat atau asalnya (untuk pelacakan),” katanya di Palu, Sulteng, Sabtu (28/3/2020).

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000