logo Kompas.id
Sebanyak 200 Warga Kota...
Iklan

Sebanyak 200 Warga Kota Magelang Akan Ikuti ”Rapid Test” Covid-19

Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah, akan melaksanakan tes cepat (”rapid test”) Covid-19 bagi 200 warga mulai pekan depan. Tujuannya, memetakan dan mendeteksi persebaran Covid-19 yang dipicu virus korona jenis baru.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/SkmeuVkp3I_zCpIe91DvUqZ_Hhk=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F20200401egiE-apd_1585730654.jpg
HUMAS PEMERINTAH KOTA MAGELANG

Kepala Dinas Kesehatan sekaligus juru bicara Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kota Magelang, Sri Harso, memberikan keterangan pers dalam konferensi video, Rabu (1/4/2020).

MAGELANG, KOMPAS — Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah, akan melaksanakan tes cepat (rapid test) Covid-19 bagi 200 warga mulai pekan depan. Tujuannya adalah untuk memetakan dan mendeteksi persebaran Covid-19 yang dipicu virus korona jenis baru.

Rapid test adalah tes untuk mengetahui kadar antibodi tubuh. Untuk mendeteksi keberadaan virus korona jenis baru, rapid test memiliki nilai keakuratan berkisar 70-80 persen. Oleh karena itu, jika dua kali rapid test menunjukkan hasil positif, orang yang bersangkutan tetap akan menjalani pemeriksaan swab tenggorokan.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000