logo Kompas.id
Keberpihakan di Masa Sulit
Iklan

Keberpihakan di Masa Sulit

Kepedulian yang didukung data sederhana, obyektif, mudah dipahami awam, semoga membuka nurani pengambil keputusan.

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hc8zOVfNRwOK2DQxhcyzJddMRCw=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2Falternatif-1_1565153380_1576676833-720x405_1585744819.jpg

Tulisan Ari Kuncoro, Rektor Universitas Indonesia, ”Mata Pencarian Rakyat Banyak dan Covid-19” (Kompas, 24/3/2020), menyejukkan. Kepedulian yang didukung data sederhana, obyektif, mudah dipahami awam, semoga membuka nurani pengambil keputusan.

Paragraf yang patut digarisbawahi: Entitas produksi Indonesia didominasi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), 99,99 persen dari total jumlah unit usaha dan menyumbang 63 persen produk domestik bruto.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000