logo Kompas.id
Belum Dinyatakan Sembuh,...
Iklan

Belum Dinyatakan Sembuh, Pasien Positif Covid-19 di Jambi Tinggalkan RS

Seorang pasien positif Covid-19 yang diisolasi di RSUD Raden Mattaher, Jambi, nekat pulang meskipun belum dinyatakan sembuh. Ironisnya, permintaan pulang pasien dituruti pihak rumah sakit.

Oleh
IRMA TAMBUNAN
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YwCJbyZbB10E5uB7rnCeUvV6-B0=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2Fd19e3efb-9bea-4f7a-a220-5033da5f6350_jpg.jpg
KOMPAS/IRMA TAMBUNAN

Petugas medis berupaya menjemput kembali seorang pasien positif Covid-19 yang meninggalkan perawatan isolasi di RSUD Raden Mattaher Jambi, Selasa (7/4/2020). Hingga pukul 21.00 WIB, petugas masih belum berhasil menjemput pasien di rumahnya di kawasan Pasir Putih, Kota Jambi. Pasien diketahui sebagai pejabat teras di Pemerintah Kabupaten Tebo.

JAMBI, KOMPAS — Seorang pasien positif Covid-19 yang diisolasi di RSUD Raden Mattaher, Jambi, nekat pulang meskipun belum dinyatakan sembuh. Ironisnya, permintaan pulang pasien dituruti pihak rumah sakit.

Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Jambi Johansyah mengatakan, pihak rumah sakit mengizinkan pasien itu pulang setelah adanya permintaan pihak keluarganya. ”Pasien pulang siang tadi,” ujarnya, Selasa (7/4/2020).

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000