logo Kompas.id
Berkaca dari Pengalaman Korsel
Iklan

Berkaca dari Pengalaman Korsel

Pelonggaran dari pembatasan Covid-19 tidak membuat Korea Selatan berleha-leha. Begitu kasus meningkat lagi, mereka sigap. Dari negeri itu, kita bisa berkaca.

Oleh
EDITOR
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9OPYHe2pRwTlGPBM8f0f2_JkFUM=/1024x592/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F20200420adh01-seoul_1587385752.jpeg
AP PHOTO/LEE JIN-MAN

Seorang perempuan menggunakan masker melewati layar yang berisi peringatan untuk menggunakan masker guna mencegah penularan Covid-19 di Dongdaemun Design Plaza, Seoul, Korea Selatan, Minggu (19/4/2020).

Pelonggaran dari pembatasan Covid-19 tidak membuat Korea Selatan berleha-leha. Begitu kasus meningkat lagi, mereka sigap. Dari negeri itu, kita bisa berkaca. Sejak Covid-19 menjadi pandemi dan menyebar ke seluruh pelosok dunia, Korsel menuai pujian atas keberhasilannya menjinakkan wabah itu.

Setelah lebih dari empat bulan dilanda wabah Covid-19, negara berpenduduk sekitar 51 juta jiwa itu, hingga Kamis (28/5/2020), menurut Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit di Korea (KCDC), membukukan 11.344 kasus dari tes pada 885.120 orang sejak 3 Januari hingga Rabu lalu. Di Korsel, angka kematian akibat wabah ini sangat rendah, yakni 269 kasus atau 2,36 persen. Satu hal yang perlu dicatat, semua itu diperoleh tanpa karantina atau penutupan wilayah (lockdown) seperti dilakukan banyak negara.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000