logo Kompas.id
Jaga Lansia dalam Keluarga
Iklan

Jaga Lansia dalam Keluarga

Pandemi Covid-19 membuka mata tak mudahnya menjaga dan merawat warga lanjut usia. Padahal, jumlah lansia Indonesia diperkirakan mencapai lebih dari 60 juta jiwa pada 2045.

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Uh4hcU8m0w_xVr615pzN-24iEoM=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F75511ab0-797e-4613-9220-022428e5b40c_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Seorang warga lansia diambil sampel cairan saat mengikuti tes polymerase chain reaction (PCR) Covid-19 di sekitar kawasan Pasar Kebon Kembang, Kota Bogor, Jumat (8/5/2020). Tes ini digelar Dinas Kesehatan Kota Bogor untuk sejumlah pedagang dan pegawai pasar tersebut. Dalam tes ini, tim tenaga medis mengambil target 175 sampel.

JAKARTA, KOMPAS — Menjaga dan merawat warga lanjut usia nyatanya tidak mudah. Bangsa Indonesia mempunyai penghormatan besar pada lansia, tetapi tantangannya kian besar di tengah pandemi Covid-19 dan perubahan struktur penduduk. Inovasi sistem untuk menjaga lansia tetap bermartabat dan sejahtera di hari tuanya perlu terus didorong.

Indonesia tahun ini memiliki sekitar 28 juta lansia, hampir sama dengan  seluruh penduduk Malaysia. Sebanyak 1 dari 10 penduduk Indonesia adalah lansia. Sementara itu, 15 persen pasien positif korona dan 43 korban meninggal akibat Covid-19 adalah lansia. Situasi itu menempatkan lansia dalam risiko tinggi di tengah pandemi.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000