logo Kompas.id
Melindungi Diri Saat Kembali...
Iklan

Melindungi Diri Saat Kembali Bekerja di Tengah Pandemi Covid-19

Sejumlah warga akan kembali bekerja pada 2 Juni 2020. Kekhawatiran akan potensi penyebaran Covid-19 mereka tepis dengan taat pada protokol kesehatan yang ada.

Oleh
sekar gandhawangi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/T1X2pV0WSCk17LGncThNlQ89G0o=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2Ff8703184-888f-4fd7-9dd3-174a0a5d2fc3_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Calon penumpang KRL jurusan Jakarta di Stasiun Bojonggede, Kabupaten Bogor, Senin (11/5/2020). Dinas Kesehatan Kabupaten Bogor menggelar tes usap (swab) reaksi berantai polimerase (PCR) Covid-19 dan mengambil 200 sampel dari calon penumpang KRL di stasiun tersebut secara acak. Sarana transportasi umum menjadi salah satu lokasi rawan penyebaran virus korona.

JAKARTA, KOMPAS — Sejumlah warga akan kembali bekerja secara efektif mulai Selasa, 2 Juni 2020. Mereka menyiapkan rencana agar aman di tempat kerja, termasuk mengikuti protokol kesehatan.

Kepala sebuah toko pakaian di Tangerang City Mall, Raya (34), menganggur selama hampir tiga bulan. Toko tempatnya bekerja tutup sejak Maret 2020. Ia dan beberapa karyawan toko pun terpaksa dirumahkan.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000