logo Kompas.id
Jutaan Warga Wuhan Jalani Tes ...
Iklan

Jutaan Warga Wuhan Jalani Tes Massal, Hanya 300 Orang Positif Tanpa Gejala

Pemeriksaan yang luas menjadi salah satu langkah penting mengendalikan pandemi Covid-19. Negara yang melonggarkan karantina wilayah pun tidak boleh kendur melakukan tes, isolasi pasien, dan menelusuri kontak kasus.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5l7tH58eeMlsarQ019lXljw9kcI=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FFILES-CHINA-HEALTH-VIRUS_89605930_1591113865.jpg
PHOTO BY STR / AFP

Foto pada 15 Mei 2020 ini menunjukkan para petugas medis menjalani pemeriksaan massal kepada warga Wuhan, Hubei, China. Dari hampir 10 juta orang yang dites pada periode 14 Mei-1 Juni 2020 itu, hanya ada 300 orang yang ditemukan positif tanpa gejala.

WUHAN, SELASA – China telah mendeteksi penyakit Covid-19 dengan memeriksa hampir 10 juta dari total 11 juta jiwa penduduk Wuhan, Provinsi Hubei, tempat pertama Covid-19 ditemukan. Dalam pemeriksaan masalah selama periode 14 Mei-1 Juni 2020 itu, hanya ada 300 orang yang ditemukan positif tanpa gejala.

Otoritas China mengklaim,  hasil itu menunjukkan pandemi Covid-19 berhasil dikendalikan. Namun, otoritas kesehatan di Wuhan tetap khawatir munculnya pandemi gelombang kedua.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000