logo Kompas.id
Nasib Pekerja Korban Covid-19 ...
Iklan

Nasib Pekerja Korban Covid-19 Tak Menentu

Tidak ada jaminan bahwa semua pekerja yang menjadi korban PHK dan dirumahkan selama PSBB bisa kembali bekerja di fase normal baru. Ini yang akan menjadi tantangan ke depan.

Oleh
AGNES THEODORA/M PASCHALIA JUDITH J
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qJoQQ2oA8k_2myrQFDEe70qg0r4=/1024x611/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2Fdeb7c11b-a2bd-4286-a2f3-845cf97f529c_jpg.jpg
Kompas/Hendra A Setyawan

Dengan kondisi alat keselamatan kerja yang minim, para buruh bangunan bergelantungan pada tiang penyangga (steger) dari bambu untuk pengecatan dinding sebuah pusat perbelanjaan baru di kawasan Pamulang, Tangerang Selatan, Banten Kamis (14/5/2020). Pekerja dengan resiko perkerjaan tinggi sudah selayaknya mendapatkan perlindungan kerja yang memadai.

JAKARTA, KOMPAS – Fase normal baru yang diharapkan bisa kembali menggerakkan roda ekonomi belum tentu mampu menjawab persoalan pengangguran di tengah pandemi. Pemulihan ekonomi yang memakan waktu, protokol baru di dunia usaha, dan potensi pergeseran tren baru di pasar tenaga kerja membuat nasib pekerja korban Covid-19 menjadi tak menentu.

Ekonom senior Institute for Development of Economics and Finance (Indef), Fadhil Hassan, di Jakarta, Jumat (6/5/62020), mengatakan, pemulihan ekonomi dalam fase normal baru tidak akan secepat membalikkan telapak tangan. Ada beberapa sektor yang dalam waktu dekat ini perlu direlakan karena membutuhkan waktu sangat lama untuk pulih.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000