logo Kompas.id
Siasat Sarjana dalam Mencari...
Iklan

Siasat Sarjana dalam Mencari Kerja

Peluang mencari kerja makin kompetitif. Sejalan dengan banyaknya pencari kerja, mereka menyiapkan beragam cara agar mampu memenangkan persaingan.

Oleh
INSAN ALFAJRI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AMJ9BS1u9okS4BMdii_EMYdMMsw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190723PRI4HR_1563872273.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Pengunjung mencari informasi di salah satu perusahaan rintisan yang berpartisipasi dalam gelaran Forum Pembangunan Indonesia 2019 (Indonesia Development Forum/IDF) di Jakarta Convention Center, di Jakarta, Selasa (23/7/2019). Forum dialog nasional tentang pembangunan ini mengangkat tema ”Mission Possible: Memanfaatkan peluang pekerjaan masa depan untuk mendorong pertumbuhan inklusif”.

JAKARTA, KOMPAS — Pandemi Covid-19 membuat sarjana kesulitan mendapat kerja. Ada yang memilih menjadi pekerja lepas dulu sembari memantau lowongan pekerjaan sesuai minatnya. Sebagian dari mereka tidak menyertakan ijazah S-2 agar lebih cepat dipanggil perusahaan.

Dicky Prastya (24), salah seorang reporter majalah penerbangan yang kehilangan pekerjaan akibat pandemi Covid-19, saat ini sedang berdiskusi dengan perusahaan baru yang menerima pekerja lepas. Dia melamar sebagai

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000