logo Kompas.id
15 Terminal Dimodernisasi,...
Iklan

15 Terminal Dimodernisasi, Sebagian Bakal Dilengkapi Mal dan Hotel

Sebanyak 15 terminal di beberapa daerah akan dimodernisasi. Sejumlah fasilitas, sarana dan prasarana yang akan ditambahkan antara lain adalah mal dan hotel.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DWbyuEaMC-MwWjDLaHtStOoaeT4=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2F20200703egiI-dirjen_1593786738.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Wali Kota Magelang Sigit Widyonindito (kedua dari kiri) berbincang dengan Dirjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Budi Setiyadi terkait pengembangan Terminal Tipe A Tidar Magelang, Jawa Tengah, Jumat (3/7/2020).

MAGELANG, KOMPAS — Sebanyak 15 terminal di seluruh Indonesia akan dimodernisasi. Ke depan, prasarana transportasi ini tidak hanya memfasilitasi pemberhentian bus dan mobilitas warga, tetapi juga akan dilengkapi sejumlah fasilitas pendukung kegiatan di sektor bisnis, pendidikan, dan rekreasi.

”Tidak hanya melulu sebatas aktivitas bus, lingkup terminal nantinya juga akan dikembangkan dan bisa dilengkapi berbagai fasilitas mulai dari pusat pelatihan keterampilan, mal, hingga hotel,” ujar Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Budi Setiyadi, di sela-sela acara serah terima pengalihan kewenangan Terminal Tipe A Tidar Magelang kepada pemerintah pusat di Pendopo Pengabdian, Kota Magelang, Jawa Tengah, Jumat (3/7/2020).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000