logo Kompas.id
Milenial Muda Belum Paham...
Iklan

Milenial Muda Belum Paham Aturan Wisata Normal Baru

Masyarakat mulai antusias untuk kembali berlibur. Sayangnya, tidak semua masyarakat, khususnya kaum milenial, paham mengenai pedoman wisata normal baru.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/a8d0DCELQ3N77KS3glk7C_k8ETs=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2F75e418d3-edb1-495f-b75c-8843fd309c6e_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Warga berwisata di tepi Waduk Cengklik, Ngemplak, Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (2/7/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Sejak pemerintah mengizinkan pembukaan kembali tempat wisata dengan protokol kesehatan, masyarakat mulai antusias untuk kembali berlibur. Sayangnya, tidak semua masyarakat, khususnya kaum milenial, paham mengenai pedoman normal baru.

Ferry (23), warga yang tinggal di Kota Yogyakarta, yang dihubungi Kompas, Senin (6/7/2020), mengaku sudah mulai berani bertamasya dengan bersepeda keliling kota hingga ke tempat wisata yang sudah dibuka, seperti pantai di Kabupaten Bantul.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000