logo Kompas.id
Tangkas Atasi Tengkes di...
Iklan

Tangkas Atasi Tengkes di Tengah Pandemi

Pekerjaan rumah mengatasi tengkes atau ”stunting” kian berat di tengah pandemi Covid-19. Semua pihak perlu memastikan anak-anak tetap mendapatkan gizi untuk menjamin masa depannya.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/e044zzOr2r5BwVSfpvj_NrG2LlU=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F96f0a844-067a-4c97-96e5-96396648eb50_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Ibu-ibu dengan anak balita mereka mengantre untuk mendapatkan layanan pemeriksaan dari petugas kesehatan di Posyandu Bougenvile, Larangan Selatan, Kota Tangerang, Banten, Sabtu (11/1/2020).

Tengkes atau stunting masih menjadi persoalan bagi bangsa Indonesia. Kondisi ini semakin berat di tengah pandemi Covid-19. Badan PBB untuk Anak-anak (Unicef) bahkan memperkirakan jumlah anak dengan gizi kurang dan gizi buruk di dunia naik hingga 15 persen atau sekitar 7 juta anak pada tahun pertama pandemi ini.

Persoalan itu perlu menjadi perhatian khusus semua pihak, mulai dari pemerintah, swasta, akademisi dan peneliti, hingga organisasi masyarakat.  Jika tidak ada intervensi yang spesifik, masalah gizi di Indonesia semakin buruk sehingga produktivitas bangsa di masa depan bisa terancam.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000