logo Kompas.id
Jangankan Beli HP, Beli Beras ...
Iklan

Jangankan Beli HP, Beli Beras Saja Susah

Pandemi Covid-19 memaksa dunia pendidikan mengubah metode belajar-mengajar siswa dari tatap muka menjadi belajar jarak jauh. Namun, tak semua anak bisa melakukannya karena keterbatasan ekonomi dan kondisi geografis.

Oleh
Tim Kompas
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0PKuefTb2rlyzDW7Wwck82Ejq6E=/1024x1365/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2Fe65b27e7-a876-4980-b6ac-d7c213cc49cb_jpg.jpg
DOKUMENTASI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN SERAM BAGIAN BARAT

Seorang guru mengajar dari rumah ke rumah di Desa Taniwel, Kabupaten Seram Bagian Barat, Maluku, Jumat (4/6/2020).

Pandemi Covid-19 memaksa dunia pendidikan mengubah metode belajar-mengajar siswa dari tatap muka menjadi belajar jarak jauh. Namun, tak semua anak bisa melakukannya. Jangankan jaringan internet, telepon genggam pun mereka tak punya.

Alan Latumutuani (11) menghitung jari tangan dan kaki, lalu menuliskannya ke dalam angka. Kemudian, ia meletakkan pena, menutup lembaran buku, dan menghampiri ayahnya, Dance Latumutuani (41), yang duduk mengawasinya. Ia memberi tahu bahwa tugas Matematika dari guru sudah dikerjakan.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000