logo Kompas.id
Potensi Penularan Covid-19...
Iklan

Potensi Penularan Covid-19 Melalui Udara, Apa yang Harus Dilakukan?

Menurut para ahli, virus korona baru kini berpotensi menyebar melalui udara. Apa yang perlu diperhatikan oleh publik untuk terhindar dari Covid-19?

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/v-W_0kR88lhBAUTLCtYXnhk9xpY=/1024x1489/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2Fc31bb33a-cd19-4819-a7d5-488f21d70f27_jpg.jpg
Kompas

Siswa baru menggunakan masker dan pelindung wajah saat mengikuti tes potensi akademik pada hari pertama masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) di SMA Negeri 2 Malang, Kota Malang, Jawa Timur, Senin (13/7/2020). Hari pertama tahun ajaran baru 2020/2021 saat MPLS sekolah menghadirkan 40 siswa baru untuk mengikuti tes potensi akademik sekaligus menguji coba protokol kesehatan saat masuk sekolah. Ke depannya aktivitas belajar masih menggunakan sistem daring.

JAKARTA, KOMPAS — Pada awal Juli 2020, ratusan ilmuwan di sejumlah negara memberi peringatan bahwa virus korona baru berpotensi menyebar lewat udara atau airborne. Tetesan (droplet) mikro dan aerosol yang mengandung virus diprediksi melayang di udara dalam jangka waktu tertentu. Penularan rentan terjadi di ruangan tertutup dengan sirkulasi udara yang terbatas.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) terbuka dengan teori ini. WHO pun memperbarui panduan tentang pencegahan infeksi Covid-19 pada 9 Juli 2020. Selain droplet dan permukaan benda yang terkontaminasi, WHO menambahkan cara mengantisipasi virus korona yang menyebar secara airborne.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000