logo Kompas.id
Prioritas Belanja Berubah,...
Iklan

Prioritas Belanja Berubah, Pengeluaran Konsumen Meningkat

Meski mayoritas responden mengakui pendapatannya turun, konsumen Indonesia menyatakan bakal meningkatkan pengeluarannya beberapa bulan ke depan. Pola konsumsi berubah, peritel dituntut beradaptasi.

Oleh
M Paschalia Judith J
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/inov6f_ojsw_k6zWH0zvrh3AhtE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190119_PUSAT-PERBELANJAAN_B_web_1547892848.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Ilustrasi. Pengunjung memilih produk pakaian yang ditawarkan di pusat perbelanjaan di kawasan Kuningan, Jakarta, Sabtu (19/1/2019). Pusat perbelanjaan dan toko ritel offline tetap dikunjungi pelanggan di tengah pertumbuhan bisnis e-dagang.

JAKARTA, KOMPAS — Di tengah penurunan pemasukan akibat pandemi Covid-19, pengeluaran rumah tangga konsumen Indonesia diarahkan untuk barang dan jasa yang dinilai esensial. Oleh sebab itu, pelaku ritel perlu memahami pergeseran ini agar dapat memberikan barang dan jasa yang dibutuhkan dalam pola konsumsi masyarakat yang berubah.

Pola pemasukan dan belanja konsumen itu tertuang dalam riset berjudul PwC’s Global Consumer Insights 2020 dengan topik ”Before and After Covid-19 Outbreak” yang dipaparkan, Kamis (13/8/2020). Di Indonesia, survei digelar pada Juni-Juli 2020, spesifiknya di Jakarta, Bandung, Surabaya, Medan, dan Makassar.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000